Kelemahan Nissan X Trail. 6 Kelebihan Dan Kekurangan Nissan X-Trail6 Kelebihan Dan Kekurangan Nissan X-TrailYup mas bro, kalau dibandingkan dengan mobil Chevrolet memang mobil Nissan sepertinya akan lebih unggul. Fitur keselamatan cukup lengkap BBM harus yang bagusSejarah Nissan X-Trail di IndonesiaSebelum membahas tentang 6 Kelebihan Dan Kekurangan Nissan X-Trail lebih mendalam, kita akan lihat dulu kilas balik perjalan Nissan X-Trail di Indonesia di Indonesia mas bro:Pada 2001, X-Trail pertama kali diperkenalkan Nissan di Indonesia. 6 Kelebihan Nissan X-TrailBerikut ini merupakan uraian tentang 7 Kelebihan Nissan X-Trail dari 7 Kelebihan Dan Kekurangan Nissan X-Trail. 6 Kekurangan Nissan X-TrailBerikut ini merupakan uraian tentang 6 Kekurangan Nissan X-Trail dari 6 Kelebihan Dan Kekurangan Nissan X-Trail. Tips Beli Nissan X-Trail BekasMeskipun mobil Nissan X-Trail ini sudah merupakan mobil lama, namun hingga kini penggemar sekennya masih ada loh. .
Siap Mental, Empat Penyakit Nissan X-Trail T31 Ini Jadi Momok
Otomotifnet.com - Nissan X-Trail T31 atau generasi kedua bisa menjadi opsi mencari Medium SUV Bekas Rp 100 jutaan. Namun sebelum berburu unitnya, ketahui dulu empat penyakit yang jadi momok menakutkan merawat X-Trail generasi kedua ini. Baca Juga: Meski Harga Jatuh, Banyak Kelebihan Pelihara Nissan X-Trail T311. Bushing Cross MemberHal pertama menurut Sugianto dari bengkel spesialis Nissan Auto Clinic, Nissan X-Trail T31 memiliki kaki-kaki ringkih karena model cross member. Dok.OTOMOTIF Kaki-Kaki Nissan X-Trail Autech 2011"Alhasil beban kerja komponen bushing lebih berat, enggak se-kokoh generasi sebelumnya, Cross member itu sudah nopang semua, banyak bushing yang pecah dan itu jadi permasalahannya," lanjutnyaHarga bushing Cross member X-Trail T31 di bengkel spesialis Nissan Auto Clinic sebesar Rp 1,6 juta. .
Masih Gagah dan Nyaman, Simak Plus Minus Nissan X-Trail T30
Otoseken.id - Walaupun usianya sudah hampir 20 tahun, tapi aura gagah dan mewah masih terpancar pada Nissan X-Trail generasi pertama ini. Nissan X-Trail generasi pertama dengan kode bodi T30 ini masih layak dipinang, apalagi harga bekasnya yang sudah semakin terjangkau. Sedikit bahas sejarahnya, kemunculan Nissan X-Trail di Indonesia sebagai penantang Honda CR-V yang sudah lebih dulu hadir 1 tahun sebelumnya. Saat pertama kali masuk dan masih berstatus CBU, mesin yang dipakai Nissan X-Trail T30 yaitu 2.000 cc 4-silinder berkode QR20DE , Nissan X-trail mampu memuntahkan tenaga 147 dk dan serupa dengan tipe mesin yang digunakan Nissan Serena. Dok.OTOMOTIF Nissan X-Trail Xt T30Nah sebagai bahan pertimbangan, ketahui dulu plus minus Nissan X-Trail T30Plus:1. .
Kelebihan dan Kelemahan Nissan X-Trail T31, SUV Andalan Polisi
Sebagai salah satu mantan SUV flagship, kali ini kita akan membahas kelebihan dan kelemahan Nissan X-Trail T31. Meskipun penampilannya maskulin, Nissan X-Trail T31 juga tak lepas dari kelemahan.
Jadi Produk Unggulan Nissan, Fitur Keselamatan Cukup LengkapSebagai SUV medium, Nissan X-Trail T31 juga dilengkapi dengan fitur keselamatan yang mumpuni. Kelemahan Nissan X-Trail T31, Kaki-kaki dan Transmisi Kurang PerkasaBicara soal kelemahan, T31 ini banyak yang menyebut kalah tangguh daripada Nissan X-Trail T30. KesimpulanKalau kamu sedang mencari SUV bekas di kisaran harga Rp100 jutaan, Nissan X-Trail T31 ini punya desain yang oke dan feel berkendara yang nyaman khas Nissan.
.
kelebihan dan kekurangan nissan x-trail
Keunggulan Nissan X TrailInterior mewahKeunggulan dan kelemahan nissan x trail yang pertama bisa Anda lihat dari bagian interiornya yang mewah. Setelah mengetahui kelebihan-kelebihan yang dimiliki, kekurangan Nissan X Trail tentu menjadi hal yang cukup membuat pecinta otomotif penasaran.
Sebab keunggulan dan kelemahan nissan x trail dapat dijadikan sebagai penilaian untuk mereka yang berencana untuk membeli mobil Nissan X Trail yang baru. Harga Nissan X TrailSetelah membahas tentang keunggulan dan kelemahan nissan x trail tentunya Anda akan lebih mudah menilai, apakah mobil Nissan ini berkualitas atau tidak. Semoga informasi di atas dapat menambah wawasan Anda yang tengah berencana untuk membeli Nissan X Trail. .
Kelebihan dan Kekurangan Nissan X-Trail Bekas
X-Trail bekas merupakan model representatif Nissan di segmen crossover, dan bersaing langsung dengan dua kompetitor tangguh di segmen yang sama, Mazda CX-5 dan Honda CR-V. Berikut kelebihan dan Kekurangan Nissan bekas X-Trail V Series di Pasar Indonesia. Kelebihan Nissan X-trail bekasTampilan eksterior kokoh dan modernMungkin untuk lebih beradaptasi dengan segmen crossover yang dinamis, Nissan X-Trail bekas memiliki tampilan yang lebih kuat dan sporty melalui setiap versi.
Nissan X-Trail V-series bekas memiliki ruang interior yang luas dan nyaman namun sama-sama mewah. Kekurangan X-trail bekasBeberapa detail agak tradisional dan ketinggalan zamanMeski V-series merupakan versi paling canggih dari Nissan X-Trail bekas, bagian belakang mobil tidak memiliki ubahan signifikan yang bisa dipilih pengguna. Itulah kelebihan dan Kekurangan Nissan X-Trail bekas V Series di Pasar Indonesia.
.
Apa kelebihan dan kekurangan Nissan X Trail (2016-2018)?
L Listi Irawati 15 Sep, 2019Jazz RS CVT 2017 facelift Kelebihan: tenaga besar, tarikan mantap, lincah, bisa nyelip, responsif kalau mau nyalip, dikickdown langsung ngacir, meskipun CVT baik2 saja kok tinggal injak saja gasnya langsung bisa lari, ground clearance cukup untuk melewati polisi tidur yang normal dengan santai, konsumsi BBM pertamax 1:10 dalkot dengan AC dan head unit on terus sepanjang jalan, eksterior keren dan sporty. Kekurangan: tidak ada fitur stability control sangat terasa ketika menikung/belok zig zag di jalan berliku jadi kemudi harus digenggam erat2 jangan lengah karena dalam kecepatan tinggi kemudinya terlalu ringan, airbag hanya ada di depan .
Nissan X-Trail Versi Bekas Menggoda, Apa Saja Plus Minus-nya?
Walau sudah terhitung berumur, namun Nissan X-Trail generasi I berkode T30 masih memiliki pesonanya sendiri. Dari segi keselamatan dan kenyamanan X-Trail telah dilengkapi dengan berbagai fitur safety seperti ABS-EBD ataupun airbag.
“Mesin 2.000 cc cukup responsif, apalagi yang 2.500 cc mantap sekali,” imbuh Jafar. Dari sisi interior, X-Trail Gen I ini cukup lega dan desain dasbor yang cukup unik dengan meletakkan perangkat gauge pada bagian tengah. Memilih Nissan X-Trail T30 sebagai tunggangan memang cukup beralasan mengingat kenyamanan dan fitur yang dimilikinya. .
Review Nissan X-Trail 2022, Banyak Ragam Fitur Canggih
Harga Nissan X-Trail 2022Harga Nissan X-trail terbaru mungkin dinilai cukup tinggi bagi semua kalangan konsumen, di mana harganya tembus setengah miliar rupiah lebih. Varian Harga Nissan X-Trail 2.5 VL Rp576 jutaSpesifikasi Mesin Nissan X-Trail TerbaruMengenai dapur pacu Nissan X-Trail terbaru, masih dibenamkan mesin yang sama dengan model sebelumnya, yaitu mesin tipe 2.5 liter dengan kapasitas 2.488 cc, 4 silinder, DOHC 16 Valve, Dual CVTCS.
Mesin Nissan X-Trail 2022 Mesin 4 silinder Teknologi Mesin DOHC Kapasitas mesin 2.488 cc Tenaga Maksimum 168 hp @ 6.000 rpm Torsi Maksimum 233 Nm @ 4.000 rpm Transmisi CVTEksterior Nissan X-Trail TerbaruTampilan luar Nissan X-trail terbaru memang terkesan lebih modern dibandingkan model sebelumnya. Interior Nissan X-Trail TerbaruInterior Nissan X-trail terbaru tak kalah modern jika dibandingkan dengan eksteriornya. Kelebihan dan Kekurangan Nissan X-Trail 2022Setiap mobil umumnya memiliki kelebihan dan kekurangan, termasuk Nissan X-trail. .
Seken Keren: Nissan X-Trail T31 Nyaman Dikendarai
GridOto.com - Nissan X-Trail generasi kedua atau X-Trail T31 memang dikenal nyaman dikendarai. Hal itu disebabkan Nissan X-trail T31 termasuk SUV yang bertipe monocoque (monokok), yakni bodinya menyatu dengan sasis. Namun di balik itu, ada kelemahan X-Trail T31 yang perlu diketahui, yakni di bagian suspensi depan, tepatnya di bushing member atau bushing arm.
Ilustrasi bushing memberMenurut Joko, kerusakan tersebut disebabkan medan di Indonesia kurang cocok bagi bushing member X-Trail T31. "Tanda bushing member kalau rusak, pasti akan terasa limbung kalau sedang dibawa kencangk dan ada bunyi yang mengganggu di kabin," sambungnya. .